Ahai… alunan gambus Turki dan tarian mistik Jalaluddin Arrumi lah mengantarkanku pada melodi yang melembutkan jiwa; menghanyutkan, diiringi melodi alam, labuhan
angin pada dedaunan; menghanyutkan, diiringi pijar dan kerdipan bintang
di tengah kegelapan malam tujuh petala langit dan bumi; menghanyutkan, bersama seteguk
anggur Ankara.
Kuala Lumpur, 29 September 2014
Tidak ada komentar:
Posting Komentar